Petugas dari Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau melalui telepon genggamnya merekam sekaligus melaporkan proses kegiatan pemasangan GPS Collar Gajah Sumatera (Elephast maximus sumatranus) liar di Desa Lubuk Jering, Kecamatan Sungai Mandau, Kabupaten Siak, provinsi Riau, 29 Januari 2023. PT XL Axiata Tbk terus memperkuat jaringannya hingga ke desa-desa terpencil guna mendukung pemerintah dalam upaya konservasi serta memberikan pelayanan bagi masyarakat yang ada dikawasan tersebut agar tetap terhubung dengan internet. (WAHYUDI)
Merekam Pemasangan GPS Collar Gajah Sumatera
Wahyudi
Rabu, 08 Maret 2023 - 14:52:08 WIB
Tulis Komentar
indexBerita Lainnya
index Foto Peristiwa
BBKSDA Riau Evakuasi Gajah Liar yang Tersesat di Permukiman Warga Tenayan Raya Pekanbaru
Sabtu, 07 Desember 2024 - 13:10:48 Wib Foto Peristiwa
Jemput Bola Pemungutan Suara bagi Warga Sakit di Pilkada Riau
Jumat, 29 November 2024 - 21:04:33 Wib Foto Peristiwa
Kado Terindah untuk Alam: Kelahiran Bayi Gajah Sumatera di TWA Buluh Cina
Selasa, 05 November 2024 - 11:23:43 Wib Foto Peristiwa
BBKSDA Riau Relokasi 4 Siamang ke Pusat Rehabilitasi Punti Kayu Sumsel
Kamis, 31 Oktober 2024 - 15:31:08 Wib Foto Peristiwa